Contoh Sinonim Dan Antonim – Merupakan dua kalimat bahsa yang saling berkaitan antara persamaan kata dan lawan kata. Majalahpendidikan.com akan menyampaikan materi pembelajaran dengan judul Contoh Sinonim Dan Antonim. Dimana materi pembelajaran ini akan diulas berdasarkan Pengertian, Kata dan Contoh
Pengertian
Persamaan kata biasanya disebut sinonim, dimana bentuk kata yang artinya sama atau dengan bentuk kata lain. Perlawanan kata sendiri disebut dengan antonim, dimana bentuk kalimat atau kata yang maknanya bertentangan dengan makna kata tersebut.
Sinonim dan Lawan Bahasa Indonesia dikumpulkan di Tesaurus. Thesaurus adalah buku rujukan dalam bentuk daftar kata dengan sinonim dan antonim, buku berisi rujukan dalam bentuk informasi tentang berbagai rangkaian konsep atau istilah dalam berbagai bidang kehidupan atau pengetahuan.
Setelah admin membahas mengenai pengertian dari contoh sinonim dan antonim. Maka dibawah ini admin akan berikan berdasarkan contohnya.
Contoh Sinonim dan Antonim Berdasarkan Kata
Berikut ini admin akan berikan beberapa contoh sinonim dan antonim berdasarkan yang di awali huruf dari A sampai Z. Langsung saja contohnya dibawah ini.
Sinonim
Contoh Kalimat Sinonim Diawali Huruf A-B
- Ambiguitas persamaan kalimat Bermakna ganda
- Andal persamaan kalimat Tangguh
- Anemia persamaan kalimat darah
- Anggaran persamaan kalimat dari Aturan
- Anjung persamaan kalimat Panggung
- Api persamaan kalimat Barah
- Aplikasi persamaan kalimat Pelaksanaan
- Arogan persamaan kalimat Sombong
- Artis persamaan kalimat Seniman
- Asa persamaan kalimat Harapan
- Asterik persamaan kalimat Tanda bintang
- Asumsi persamaan kalimat Anggapan
- Abrasi persamaan kalimat Pengikisan
- Absah persamaan kalimat dengan Sah
- Bicu persamaan kalimat Dongkrak
- Biologi persamaan kalimat dari Hayati
- Bisa persamaan kalimat Dapat
- Boga persamaan kalimat kenikmatan
- Bonafide persamaan kalimat Dapat dipercaya
- Bromocorah persamaan kalimat Residivis
- Bubu persamaan kalimat Cabut
- Bukti persamaan kalimat Identitas
- Bungalow persamaan kalimat Pesanggrahan
- Bura persamaan kalimat Sembur
- Burkak persamaan kalimat Cadar
- Bahari persamaan kalimat Laut
Contoh Kalimat Sinonim Diawali Huruf C-D
- Citra persamaan kalimat Gambaran
- Copyrigh persamaan kalimat Hak cipta
- Centeng persamaan kalimat Body guard
- Derivasi persamaan kalimat Afiksasi
- Deskripsi persamaan kalimat Pelukisan
- Diagnosis persamaan kalimat Penaksiran
- Dialog persamaan kalimat Obrolan
- Dikotomi persamaan kalimat Dibagi dua
- Dinamis persamaan kalimat Bergerak maju
- Disharmon persamaan kalimat Tidak selaras
- Diskriminasi persamaan kalimat Subordinat
- Disorientasi persamaan kalimat Salah tujuan
- Disparitas persamaan kalimat Perbedaan
- Dispensasi persamaan kalimat Pengecualian
Contoh Kalimat Sinonim Diawali Huruf E
- Elaborasi persamaan kalimat terperinci
- Embargo persamaan kalimat Larangan
- Embarkasi persamaan kalimat Keberangkatan
- Empati persamaan kalimat Ikut merasakan
- Empiris persamaan kalimat Realitas
- Endemi persamaan kalimat Wabah
- Epilog persamaan kalimat Penutup
- Ereksi persamaan kalimat Birahi
- Estetika persamaan kalimat Keindahan
- Estimasi persamaan kalimat Perkiraan
- Etos persamaan kalimat Pandangan hidup
- Evakuasi persamaan kalimat Pengungsian
- Frekuwensi sinonim kata dari Sinyal
- Friksi sinonim kata dari Bentrokan
- Frustasi sinonim kata dari Putus Harapan
- Fundamental sinonim kata dari Mendasar
- Fungi sinonim kata dari Jamur
- Fusi sinonim kata dari Gabugan
- Futuristis sinonim kata dari Menuju masa depan
- Fauna sinonim kata dari Hewan
- Fenomena sinonim kata dari Kenyataan
- Fertile sinonim kata dari Subur
Contoh Kalimat Sinonim Diawali Huruf G
- Geothermal sinonim kata dari Panas bumi
- Getir sinonim kata dari Pahit
- Global sinonim kata dari Dunia
- Glosarium sinonim kata dari Kamus ringkas
- Gongseng sinonim kata dari Sangrai
- Grasi sinonim kata dari Pengampunan hukuman
- dari presiden
- Green belt sinonim kata dari Jalur hijau
- Galat sinonim kata dari Keliru
- Gemar sinonim kata dari Getol
- Generik sinonim kata dari Umum
- Genjah sinonim kata dari Cepat berbuah
- Genre sinonim kata dari Aliran
- Geothermal sinonim kata dari Panas bumi
Contoh Kalimat Sinonim Diawali Huruf H
- Herbi sinonim kata dari Berhubungan dengan
- tumbuh-tumbuhan
- Heroisme sinonim kata dari Jiwa kepahlawanan
- Heterogen sinonim kata dari Tidak sejenis
- Higienis sinonim kata dari Bersih
- Hiperbola sinonim kata dari Berlebihan
- Holistik sinonim kata dari Keseluruhan
- Homogen sinonim kata dari Sejenis
- Huma sinonim kata dari Lahan
- Humanisme sinonim kata dari Kemanusiaan
- Harmonis sinonim kata dari Serasi
- Harta benda sinonim kata dari Mal
- Hayati sinonim kata dari Hidup
- Hedonisme sinonim kata dari Hura-hura
- Hegemoni sinonim kata dari Intervensi
- Hepotenusa sinonim kata dari Sisi miring
Contoh Kalimat Sinonim Diawali Huruf I
- Instrumental sinonim kata dari Fragmental
- Interaksi sinonim kata dari Hubungan
- Interpelasi sinonim kata dari Hak bertanya
- Intuisi sinonim kata dari Bisikan Hati
- Invasi sinonim kata dari Pencaplokan
- Investigasi sinonim kata dari Pemeriksaan
- Ironi sinonim kata dari Bertentangan dengan
- harapan
- Iterasi sinonim kata dari Perulangan
- Indolen sinonim kata dari Lesu
- Infiltrasi sinonim kata dari Penyusupan
- Inheren sinonim kata dari Melekat
- Injeksi sinonim kata dari Suntik
- Inovasi sinonim kata dari Penemuan
- Insentif sinonim kata dari Bonus
- Insinuasi sinonim kata dari Sindiran
- Insomnia sinonim kata dari Tidak bisa tidur
- Inspeksi sinonim kata dari Pemeriksaan
- Insting sinonim kata dari Naluri
- Instruktur sinonim kata dari Pelatih
Contoh Kalimat Sinonim Diawali Huruf J-K
- Jeda sinonim kata dari Jarak
- Jemawa sinonim kata dari Angkuh
- Jumantara sinonim kata dari
- Jajak sinonim kata dari Telaah
- Jargon sinonim kata dari Slogan
- Komedi sinonim kata dari Lawak
- Kompatriot sinonim kata dari Rekan senegara
- Kompendium sinonim kata dari Ringkasan
- Komplotan sinonim kata dari Persekutuan
- Konduite sinonim kata dari Perilaku
- Kondusif sinonim kata dari Aman
- Konfiden sinonim kata dari Yakin
- Konfrontasi sinonim kata dari Pertikaian
- Konkaf sinonim kata dari Cekung
- Konklusi sinonim kata dari Kesimpulan
- Konkret sinonim kata dari Nyata
- Konkurensi sinonim kata dari Sengketa
- Konsensus sinonim kata dari Mufakat
- Konservasi sinonim kata dari Perlindungan
- Konspirasi sinonim kata dari Persekongkolan
- Karakteristik sinonim kata dari Ciri
- Karat sinonim kata dari Zat oksidasi
- Karnivora sinonim kata dari Hewan pemakan daging
- Kawat sinonim kata dari Dawai
- Kecenderungan sinonim kata dari Kesamaan
- Kedap sinonim kata dari Rapat
- Kekeh sinonim kata dari Gelak tawa
- Kelenger sinonim kata dari Pingsan
- Keletah sinonim kata dari Genit
- Kendala sinonim kata dari Hambatan
- Khayalan sinonim kata dari Imajinasi
- Kisi-kisi sinonim kata dari Terali
- Klarifikasi sinonim kata dari Penjelasan
- Klimaks sinonim kata dari Titik puncak
- Kolaborasi sinonim kata dari Kerja sama
- Kolong sinonim kata dari Rongga di bawah rumah
Contoh Kalimat Sinonim Diawali Huruf L-M
- Legal sinonim kata dari Sah
- Liga sinonim kata dari Perserikatan
- Loka sinonim kata dari Tempat
- Laba sinonim kata dari Keuntungan
- Landskap sinonim kata dari Pertamanan
- Latif sinonim kata dari Indah
- Militan sinonim kata dari Agresif
- Misteri sinonim kata dari Rahasia
- Mistifikasi sinonim kata dari Sakralisasi
- Mistik sinonim kata dari Gaib
- Mitra sinonim kata dari Kawan
- Mixer sinonim kata dari Aduk-aduk
- Mobilitas sinonim kata dari Gerak
- Model sinonim kata dari Contoh
- Monoton sinonim kata dari Terus-menerus
- Motilitas sinonim kata dari Gerak
- Mudun sinonim kata dari Beradab
- Mutakhir sinonim kata dari Terkini
- Mutakhir sinonim kata dari Terkini
- Mutilasi sinonim kata dari Pemotongan
- Majemuk sinonim kata dari Beragam
- Makar sinonim kata dari Muslihat
- Makelar sinonim kata dari Pialang
- Mal sinonim kata dari Harta benda
- Mala sinonim kata dari Bencana
- Manunggal sinonim kata dari Bersatu
- Mayapada sinonim kata dari Dunia
- Mediator sinonim kata dari Perantara
- Mekar sinonim kata dari Mengembang
- Mengecoh sinonim kata dari Mengakali
Contoh Kalimat Sinonim Diawali Huruf N-O
- Niscaya sinonim kata dari Pasti
- Norma sinonim kata dari kebiasaan
- Nuansa sinonim kata dari Perbedaan makna
- abati sinonim kata dari Botani
- Naratif sinonim kata dari Terinci
- Nir sinonim kata dari Tidak
- Nisbi sinonim kata dari Relatif
- Orisinil sinonim kata dari Asli
- Ortodok sinonim kata dari Konservatif
- Otodidak sinonim kata dari Belajar sendiri
- Oval sinonim kata dari Bulat telur
- Omnivora sinonim kata dari Hewan pemakan daging
- dan tumbuh-tumbuhan
- Opas sinonim kata dari Pesuruh
- Oral sinonim kata dari Berkaitan dengan mulut
Contoh Kalimat Sinonim Diawali Huruf P
- Paras sinonim kata dari Wajah
- Paripurna sinonim kata dari Sempurna
- Partikelir sinonim kata dari Swasta
- Paseban sinonim kata dari Penghadapan
- Pedagogi sinonim kata dari Pengajaran
- Pedoman sinonim kata dari Panduan
- Pembatasan sinonim kata dari Restriksi
- Pangkas sinonim kata dari Potong
- Paparan sinonim kata dari Gambaran
- Paradigma sinonim kata dari Kerangka berpikir
- Paradoks sinonim kata dari Lawan asas
- Paradoksal sinonim kata dari Kontras
Contoh Kalimat Sinonim Diawali Huruf R
- Relasi sinonim kata dari Rekanan
- Rendezvous sinonim kata dari Pertemuan
- Residu sinonim kata dari Sisa
- Restriksi sinonim kata dari Pembatasan
- Ringkih sinonim kata dari Rapuh
- Risi sinonim kata dari Khawatir
- Romansa sinonim kata dari Kisah cinta
- Rona sinonim kata dari Warna
- Rapel sinonim kata dari Pembayaran sekaligus
- Rapuh sinonim kata dari Ringkih
- Ratifikasi sinonim kata dari Pengesahan
- Referensi sinonim kata dari Surat keterangan
Contoh Kalimat Sinonim Diawali Huruf S
- Somasi sinonim kata dari Gugatan
- Sosialisasi sinonim kata dari Pengenalan
- Spesifik sinonim kata dari Khusus
- Sporadis sinonim kata dari Jarang
- Stagnasi sinonim kata dari Kemacetan
- Standar sinonim kata dari Baku
- Statis sinonim kata dari Tidak aktif
- Stigma sinonim kata dari Cacat
- Strata sinonim kata dari Tingkatan
- Semboyan sinonim kata dari Slogan
- Serebrum sinonim kata dari Otak besar
- Seremoni sinonim kata dari Perayaan
- Serikat sinonim kata dari Perkumpulan
- Sine qua non sinonim kata dari Harus ada
- Sinkron sinonim kata dari Sesuai
- Sintesis sinonim kata dari Buatan
Contoh Kalimat Sinonim Diawali Huruf T-V-W
- Termin sinonim kata dari Tahap
- Timpang sinonim kata dari Tak seimbang
- Tiran sinonim kata dari Diktator
- Trail sinonim kata dari Kisi-kisi
- Transedental sinonim kata dari Kesinambungan
- Trobadur sinonim kata dari Penyanyi lagu cinta
- Taraf sinonim kata dari Tingkat
- Target sinonim kata dari Sasaran
- Telatah sinonim kata dari Gerak-gerik
- Tendensi sinonim kata dari Kecenderungan
- Tentatif sinonim kata dari Belum pasti
- Ventilasi sinonim kata dari Jendela
- Verifikasi sinonim kata dari Pembuktian
- Versus sinonim kata dari Lawan
- Warta sinonim kata dari Berita
- Wahana sinonim kata dari Sarana
Antonim
Contoh Kalimat Antonim Diawali Huruf A-C-D
- Meleset lawan kata Akurat
- Ringan lawan kata Berat
- Alam fana antonim kata dari Alam baka
- Amatir antonim kata dari Ahli
- Anomali antonim kata dari Normal
- Antagonis antonim kata dari Protagonis
- Antagonis antonim kata dari Searah
- Antipati antonim kata dari Simpati
- Absen antonim kata dari Hadir
- Abstrak antonim kata dari Konkrit
- Absurd antonim kata dari Rasional
- Aktual antonim kata dari Basi
- Afirmatif antonim kata dari Negatif
- Akrab antonim kata dari Tak kenal
- Berongga antonim kata dari Rapat
- Berpihak antonim kata dari Netral
- Berselang-seling antonim kata dari Monoton
- Bersimbah antonim kata dari Kering
- Berubah antonim kata dari
- Beraneka antonim kata dari Semacam
- Berbeda antonim kata dari Sesuai
- Berhasil antonim kata dari Gagal
- Ketinggalan zaman lawan kata Canggih
- Lambat Lawan Kata Cepat
- Cacat antonim kata dari Normal
- Destruktif antonim kata dari Konstruktif
- Dialog antonim kata dari Monolog
- Diferensiasi antonim kata dari
- Dependen antonim kata dari Independen
- Depresi antonim kata dari Resesi
- Deduksi antonim kata dari Induksi antonim
- Defertilisasi antonim kata dari Pemupukan
- Degenerasi antonim kata dari Kemajuan
- Delusi antonim kata dari Nyata
Contoh Kalimat Antonim Diawali Huruf E-F-G
- Elusif antonim kata dari Mudah dimengerti
- Empati antonim kata dari Tidak peduli
- Epigon antonim kata dari Maestro
- Esoteris antonim kata dari Terbuka
- Ekstrinsik antonim kata dari Internal
- Elastis antonim kata dari Kaku
- Elektik antonim kata dari Tak pilih-pilih
- Elusif antonim kata dari Canggih
- Fiktif antonim kata dari Fakta
- Fisik antonim kata dari Mental
- Frontal antonim kata dari Gradual
- Gara-gara antonim kata dari Akibat
- Gasal antonim kata dari Genap
- Gagal antonim kata dari Berhasil
- Gamang antonim kata dari Berani
- Hemat antonim kata dari Boros
- Higienis antonim kata dari Kotor
- Hiperbola antonim kata dari Apa adanya
- Holistik antonim kata dari Monistik
- Harmoni antonim kata dari Sumbang
- Hayati antonim kata dari Baka
- Hayati antonim kata dari Mati
Contoh Kalimat Antonim Diawali Huruf I-J-K
- Impresi antonim kata dari Ekspresi
- Individual antonim kata dari Kolektif
- Induksi antonim kata dari Reduksi
- Inferior antonim kata dari Superior
- Illegal antonim kata dari Sah
- Imigrasi antonim kata dari Emigrasi
- Jinak antonim kata dari Buas
- Jumbo antonim kata dari Kecil
- Jahat antonim kata dari Baik
- Jawab antonim kata dari Tanya
- Konklusi antonim kata dari Uraian
- Konklusif antonim kata dari Elusif
- Konrol antonim kata dari Acuh
- Kontan antonim kata dari Hutang
- Konsumen antonim kata dari Penghasil
- Kontiniu antonim kata dari Terputus
- Kontra antonim kata dari Setuju
- Kekal antonim kata dari Fana
- Kekang antonim kata dari Bebas
- Kendala antonim kata dari Pendukung
- Kohesi antonim kata dari Adhesi
- Kolektif antonim kata dari Individual
- Kompatibel antonim kata dari Kaku
- Konduktor antonim kata dari Penghambat
Contoh Kalimat Antonim Diawali Huruf L-M-N-O
- Lancung antonim kata dari Asli
- Langit antonim kata dari Bumi
- Las antonim kata dari Bubut
- Liberal antonim kata dari Pembatasan
- Labil antonim kata dari Stabil
- Lambat antonim kata dari Cepat
- Lancar antonim kata dari Macet
- Senang antonim Marah
- Nyata antonim kata dari Maya
- Metafisika antonim Nyata
- Merdeka antonim kata dari Vasal
- Netral antonim kata dari Berpihak
- Nirwana antonim kata dari Dunia
- Nisbi antonim kata dari Mutlak
- Orisinil antonim kata dari Plagiat
- Otokratis antonim kata dari Demokratis
- Otoriter antonim kata dari Demokrasi
- Out put antonim kata dari Input
- Ofensif antonim kata dari Bertahan
- Oponen antonim kata dari Eksponen
- Orator antonim kata dari Pendengar
Contoh Kalimat Antonim Diawali Huruf P-R-S-T-V
- Panjang lebar antonim kata dari Ringkas
- Pasca antonim kata dari Pra
- Pejal antonim kata dari Berongga
- Pejuang antonim kata dari Pengkhianat
- Pembangun antonim kata dari Destruktif
- Pemberani antonim kata dari
- Pertidaksamaan lawan kata padanan
- Awam lawan kata Pakar
- Seragam Lawan kata Pacarona
- Pandai antonim kata dari Bodoh
- Remeh antonim kata dari Penting
- Remisi antonim kata dari Penambahan
- hukuman
- Revolusi antonim kata dari Evolusi
- Ritel antonim kata dari Grosir
- Rivalitas antonim kata dari Persesuaian
- Rasional antonim kata dari Irrasional
- Rasionalisme antonim kata dari Empirisme
- Regresif antonim kata dari Progresif
- Siau antonim kata dari Mendidih
- Simpati antonim kata dari Antipati
- Sinergi antonim kata dari Dualistik
- Sinkron antonim kata dari Sumbang
- Sipil antonim kata dari Militer
- Skeptis antonim kata dari Yakin
- Senang antonim kata dari Merana
- Senior antonim kata dari Junior
- Separasi antonim kata dari Penyatuan
- Sesuai antonim kata dari Berbeda
- Setem antonim kata dari Sumbang
- Tidak tentu antonim kata dari Terjamin
- Terputus antonim kata dari Kontinu
- Tetiron antonim kata dari Asli
- Tidak berdaya antonim kata dari Sinergi
- Tawa antonim kata dari Tangis
- Tenggelam antonim kata dari Terapung
- Teratur lawan kata Kacau
- Pendiam Lawan Kata Vokal
- Vademikum antonim kata dari Kamus besar
- Valuable antonim kata dari Tidak berharga
- Vassal antonim kata dari Merdeka
- Vektor antonim kata dari Skalar
- Vertikal antonim kata dari Horisontal
- Virulen antonim kata dari Baik
Contoh Sinonim dan Antonim Kalimat Lainnya
Berikut ini admin akan berikan beberapa contoh sinonim dan antonim, dibawah ini.
- kontroversi = perubahan, perselisihan, debat, kontroversi, ketidaksepakatan; kecelakaan, perselisihan, perselisihan, perselisihan, perselisihan; storm><lama. Contoh kalimat: acara ini cocok untuk semua orang, tua dan muda.
- konotatif = alegoris, asosiatif, figuratif, metaforis, simbolik; > <stabil. Contoh kalimat: tunggu ketika sudah stabil, tidak sekarang ketika sudah stabil.
- monolog = pelajaran, sastra, doa, ucapan; > <dialog.
- muda = muda, anom, baru, muda, lajang, enom, bujangan, kecil, lembut, mengunjungi, mentah, muda, puting, bujangan, perawan, cenderung, pemuda, pemuda, pemuda, pemuda, yuana, junior, yuvenil, yuwana; > <lama. Contoh kalimat: acara ini cocok untuk semua orang, tua dan muda.
- laba = laba, kelebihan, margin, laba, surplus; makna, penggunaan, manfaat, manfaat; > <kerugian. Contoh kalimat: tidak menghasilkan untung, tetapi kehilangan uang.
- abadi = abadi, abadi, daim, tak terbatas, abadi, abadi; > <sementara. Contoh kalimat: Akhirat diyakini sebagai kehidupan abadi, sementara dunia adalah kehidupan sementara
- pertama = awal, bagian, di depan, di muka, lalu, lalu, lalu, lepaskan, bagian, mulamula, primordial, masa lalu, masa lalu, masa lalu, masa lalu; > <jam. Contoh kalimat: dari awal hingga sekarang tampilannya tetap sama.
- indah = adiwarna, adun, anggun, lebah, ayu, baik, bahari, baik, anggun, dalam bentuk, terampil, cendayam, indah, indah, geulis, cantik, hasan, indah, jambu, jangak, janguk, cantik, jombang, indah juicy, juicy, teduh, kirana, laksmi, kumpulan, manis, menawan, menawan, menawan, berkelas, menyenangkan, mongel, benar, cerdas, manis, cantik, cantik, sajak, sekakmat, sekakmat, songgak, tenteram, cantik , cantik, cantik; > <jelek. Contoh kalimat: jelek atau cantik aku akan selalu berada di sisinya.
- daif = cacat, hina, picik, keji, laif, lata, kasar, lemah, halal, miskin, hina, ayah, dangkal, rendah, sulit; > <mulia. Contoh kalimat: penggunaan tes daif, akan mengaburkan kemuliaan proposisi yang sebenarnya.
Demikianlah atas ulasan materi kali ini yang dapat admin sampaikan mengenai contoh sinonim dan antonim. Semoga dapat memberikan manfaat untuk sobat semua.
Baca Juga: