1 Barel Berapa Liter

Posted on

Banyak sekali yang bertanya 1 Barel Berapa Liter sih? Berapa sih harga minyak kalo mentah perliternya min? Nah pertanyaan-pertanyaan seperti itulah yang akan mimin bahas kali ini.

Pertanyaan ini muncul karena sekarang minyak bumi harganya naik drastis, biasanya perubahan harga dari bahan bakar minyak selalu saja berkaitan dengan perkembangan dengan harga minyak mentah di dunia, yang dimana ditentukan olehj harga per barrelnya.

Harga perbblnya sekarang sudah mencapai USD 53, tapi apakah kalian mengetahui apa itu bbl? Jika belum yuk simak penjelasannya dibawah ini.

Apa itu BBL?

1 ton berapa liter

BBL merupakan singkatan dari kata blue barel atau didalam bahasa Indonesia artinya tong biru.

Dimana bbl ini berisi minyak mentah, dan minyak mentah ini memakai satuan barel, tapi kalau kita disuruh untuk mengkonversikan dari satuan barel ini kedalam satuan liter maka satu barel berapa liter?

Baik untuk menjawab pertanyaan itu akan kami bahas secara rinci dibawah ini.

1 Barel sama dengan berapa liter?

Satuan Barrel itu sendiri dipakai secara umum pada dua benua, yakni Amerika (United States) serta pada kawasan Inggris (United Kingdom) ataupun di benua Eropa.

Dalam sejarah satuan ini dipakai dari tahun 1860 sebagai satuan yang menyatakan volume dari minyak bumi.

Wadah yang biasa dipakai sebagai tempat minyak bumi itu ialah sejenis Tong, tapi ada kendala dikarena Tong yang dipakai tidak selalu sama ukurannya sehingganya isi minyak bumi yang ada di dalam tong itu juga tak lah sama.

Barulah kemudian wadah dari minyak bumi tersebut dimasukan kedalam barel atau tong yang berwarna biru kemudian memiliki ukuran standar yang sama, kemudian nama blue barel itu diganti dengan singkatan bbl.

Diawal ditetapkannya ukuran dari pengisian minyak bumi kedalam satuan Barrel (Tong) itu, tapi masih ada juga perbedaan yang dikarenakan isi minyak bumi yang ada di dalam Barrel tak diisi dengan penuh.

Satu barrel yang dimana seharusnya berisi 42 US Gallon, tapi masih ada yang memakai satu barrel itu hanya berisi 40 US Gallon.

Untuk 1 Gallon itu sendiri sama saja dengan 3,785 liter, jadi apabila satu barrelnya itu berisi 42 Gallon maka dikalikan saja dengan 3,785 liter sehingga total yang didapatkan 158,97 liter per barrelnya.

Dan dibulatkan nilainya menjadi 1 barel = 159 liter

Apabila kita sudah tahu bahwa sanya 1 barrel ialah sama dengan 159 liter. Jadi berapa harga minyak mentah dunia perliternya dalam nilai rupiah?

Baik jika 1 barrel harganya yaitu 53 dolar amerika dan jumlah liternya yaitu 159, maka 53 : 159 = 0,33 dolar amerika dan apabila dikonversikan kedalam rupiah maka harga perliternya yaitu RP 4.500 perliternya.

Demikianlah yang dapat admin sampaikan materi ini dimana pembahasan mengenai 1 Barel Berapa Liter. Semoga dengan materi yang sudah dibahas melalui artikel ini, dapat memberikan pemahamaan dan manfaat untuk sahabat pembaca semua.

Baca Juga: